Assalamu’alaikum wr. Wb.
Membuat logo/banner bagi yang mahir menggunakan software grafik & design semacam photoshop, corel bisa diterapkan disini, tapi bagi yang tidak mempunyai keahlian dalam bidang tersebut bisa membuat ciklet dengan bantuan web www.cooltext.com. Melalui situs ini sobat hanya perlu menentukan warna serta tulisan yang di inginkan, kemudian apabila sudah selesai, sobat tinggal save picture lalu menyimpannya dalam PC panjenengan. Untuk membuat logo kita bisa memakai jasa situs di internet, salah satunya yaitu cooltext.com, Silahkan ikuti langkah-langkah berikut ini :
Untuk proses upload di photobucket.com, silahkan ikuti langkah-langkah berikut :
Contoh kode link image :
http:// i627.photobucket.com/albums/tt356/hanjoyo/coolterusemangat.gif
Disini sobat harus menambahkan kode <img src="Link url logo">, sehingga kode tadi menjadi seperti ini :
<img src="http://i627.photobucket.com/albums/tt356/hanjoyo/coolterusemangat.gif " />
Maka contoh hasilnya seperti ini :
Semoga berguna dan terus semangat.
Wasalamu’alaikum wr. wb.
Membuat logo/banner bagi yang mahir menggunakan software grafik & design semacam photoshop, corel bisa diterapkan disini, tapi bagi yang tidak mempunyai keahlian dalam bidang tersebut bisa membuat ciklet dengan bantuan web www.cooltext.com. Melalui situs ini sobat hanya perlu menentukan warna serta tulisan yang di inginkan, kemudian apabila sudah selesai, sobat tinggal save picture lalu menyimpannya dalam PC panjenengan. Untuk membuat logo kita bisa memakai jasa situs di internet, salah satunya yaitu cooltext.com, Silahkan ikuti langkah-langkah berikut ini :
- Masuk alamat http://cooltext.com
- Klik tulisan Design a Logo
- Klik gambar contoh logo yang panjenengan suka
- Tulis tulisan yang ingin di jadikan logo di sampimg tulisan Logo Text. Misal : terus semangat
- Tulis ukuran yang di inginkan di samping Tulisan Text Size. Misal : 15
- Klik logo warna-warni disamping kotak yang ada tulisan Text Color untuk memilih warna tulisan (text).silahkan pilih warna yg sobat sukai
- Pilih format image disamping tulisan file format. sebaiknya .JPG atau .GIF
- Klik tombol yang bertuliskan Render Logo Design
- Tunggu beberapa saat samapi proses selesai.
- Lihat hasil logo, bila belum cocok, klik tulisan Edit this logo ulangi langkah diatas sampai sesuai yang diinginkan, klik tulisan Download Image untuk kita simpan di PC.
Untuk proses upload di photobucket.com, silahkan ikuti langkah-langkah berikut :
- Silahkan buka alamat http://www.photobucket.com,
- Jika belum terdaftar, silahkan daftar dulu mumpung gratis, dengan meng klik tombol yang bertuliskan Join Now.
- OK bila sudah terdaftar silahkan Sign In dengan Id sobat
- Bila sudah berada pada halaman Account sobat, Klik tombol yang bertuliskan Browse... Silahkan pilih logo yang tadi di buat
- Klik tombol yang bertuliskan Upload
- Tunggu beberapa saat ketika proses upload berlangsung
- Setelah upload selesai, akan di perlihatkan gambar logo serta kode HTML nya
- Copy kode HTML yang ada di sebelah tulisan URL Link. Paste pada program notepad
- Silahkan klik tulisan Log Out untuk keluar.
Contoh kode link image :
http:// i627.photobucket.com/albums/tt356/hanjoyo/coolterusemangat.gif
Disini sobat harus menambahkan kode <img src="Link url logo">, sehingga kode tadi menjadi seperti ini :
<img src="http://i627.photobucket.com/albums/tt356/hanjoyo/coolterusemangat.gif " />
Maka contoh hasilnya seperti ini :
Semoga berguna dan terus semangat.
Wasalamu’alaikum wr. wb.
2 komentar
cara buat logo yg mudah n' urlny yg lsg keluar,,,pusing bgt nich
For Bagus: Bila anda masukkan gambar ke potobucket silahkan isi title, deskription dan tags-nya, kmdian pd share pilih/klik aja logo blogger, tunggu loading dan lihat tulisan "Having trouble? Try using this code to post on another website:" Klik sekali aja tulisan dibawahnya, trus kopi paste ke tempat yang dikehendaki. Mudah2an bs mbantu
Posting Komentar